Sebanyak 32 Tim Mahasiswa Siap Perebutkan Piala DKI CUP Tahun 2019
Kampus Melayu (humas) Bengkalis – Pelaksanaan Turnamen Futsal DKI CUP telah resmi dibuka pada Jum’at malam oleh Ketua Jurusan Dakwah dan Komunikasi Islam Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Bengkalis, Asruari Misda, MA, Jum’at (08/11/2019). Pembukaan berlangsung di lokasi pertandingan di lapangan Keybon yang terletak di Jalan Kelapapati Tengah, Desa Kelapapati, Kecamatan Bengkalis. DKI CUP…
Details