Empat Program Studi di Jurusan Syariah dan Ekonomi Islam Ikuti Sosialisasi Akreditasi LAMEMBA
STAIN Bengkalis (humas) Pekanbaru – Empat Program Studi di Jurusan Syariah dan Ekonomi Islam Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Bengkalis mengikuti kegiatan Sosialisasi Akreditasi Lembaga Akreditasi Mandiri Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi (LAMEMBA), Jum’at (25/10/2024). Empat Prodi tersebut yakni Perbankan Syariah, Akuntansi Syariah, Manajemen Keuangan Syariah dan Ekonomi Syariah yang dihadiri oleh Saifullah, ME, Sekretaris…
Details